Minggu, Juni 22, 2014

Mendefinisikan Nilai Variabel Float Pada Bahasa Pemrograman C

Contoh pendefinisian satu nilai variabel float pada bahasa pemrograman C adalah:

main()
{
  float bil = 7.5;
  printf("Nilai variabel float yang didefinisikan adalah %f", bil);
  getch();
}


Contoh pendefinisian dua nilai variabel float pada bahasa pemrograman C adalah:

main()
{
  float bil1 = 7.5, bil2 = 21.3;
  printf("Nilai variabel float1 yang didefinisikan adalah %f", bil1);
  printf("\nNilai variabel float2 yang didefinisikan adalah %f", bil2);
  getch();
}


0 komentar: